Kau yang terindah di jiwaku
Kau kenangan hatiku
Yang tak mampu kulupakan
Dan tak dapat ku hapuskan
Namamu begitu lekang di otakku
Mengisi kata-kata sanubari
Mengembun dalam batin
Terkubur dalam kesunyian
Navisah kau memang anggun
Dengan segala pesonamu
Memancarkan pelita
Menerangi indahnya jiwaku
Categories:
Puisi ku