Andai kau tau
Aku sangat menyayangimu
Jika kau mengerti
Bahwa aku sunggunh mencintaimu
Namun kau tak mengerti
Apa yang kurasakan
Ketika kau bersamanya
Hanya karna orang tua
Aku tak sanggup ...
Melihat peri cintaku
Bersama orang lain Yang menjadi pilihan orang tua
Categories:
Puisi ku